Pesona IndonesiaUrban

Istana Siak, Ikon Penting Wisata Sejarah di Riau

Istana Siak Ikon Penting Wisata Sejarah di Riau 1
Photo via instagram @exploresiak

Istana Siak adalah sebuah kerajaan Melayu Islam yang terbesar di Daerah Riau, mencapai masa jayanya pada abad ke 16 sampai abad ke 20. Dalam silsilah Sultan-sultan Kerajaan Siak Sri Indrapura dimulai pada tahun 1725 dengan 12 sultan yang pernah bertahta.

Istana Siak Ikon Penting Wisata Sejarah di Riau 1

Photo via instagram @exploresiak

Kini, sebagai bukti sejarah atas kebesaran kerajaan Melayu Islam di Daerah Riau, dapat kita lihat peninggalan kerajaan berupa kompleks Istana Siak yang dibangun oleh Sultan Assyaidis Syarif Hasyim Abdul Jalil Syaifuddin pada tahun 1889 dengan nama ASSIRAYATUL HASYIMIAH lengkap dengan peralatan kerajaan.

“Dibangun pada tahun 1889 dengan arsitek dari Jerman Istana ini berdiri megah sampai saat ini”

Istana Siak Ikon Penting Wisata Sejarah di Riau 1

Photo via instagram @irmhndsri

Sekarang Istana Siak Sri Indrapura dijadikan tempat penyimpanan benda-benda koleksi kerajaan antara lain : Kursi Singgasana kerajaan yang berbalut (sepuh) emas, Duplikat Mahkota Kerajaan, Brankas Kerajaan, Payung Kerajaan, Tombak Kerajaan, Komet sebagai barang langka dan menurut cerita hanya ada dua di dunia dan lain-lain. Di samping Istana kerajaan terdapat pula istana peraduan. Yuk kenali wisata Riau lainnya.

Rekomendasi:  Berkunjung ke Pasar-Pasar Wisata Kota Yogyakarta

Tulisan oleh t.syahrin

—–
Follow Destinasio on:
Facebook destinasiomag
Twitter @destinasiomag
Instagram @destinasiomag
Email : heyo@destinasio.com

You may also like

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *