Kuliner Favorit

Greyhound Cafe Gunawarman, Tempat Berburu Kuliner Khas Thailand

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1
Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Greyhound Cafe Gunawarman merupakan sebuah kafe dan restoran yang terletak di Jakarta. Restoran ini menyajikan aneka menu khas Thailand. Greyhound Cafe sudah memiliki dua cabang. Cabang pertama berada di kawasan Thamrin. Dan cabang kedua terletak di Senopati/Gunawarman.

Restoran ini sajikan makanan khas dari Thailand. Begitu juga, aneka makanan western pun tersedia. Di samping itu, bangunannya didesain seunik mungkin. Pengelolanya berharap supaya pengunjung kafe dapat merasakan kenyamanan seutuhnya.

Keunggulan Greyhound Cafe Gunawarman

Sejauh ini, cukup banyak pengunjung yang datang ke Greyhound Cafe Gunawarman. Kunjungan ini dilatarbelakangi oleh keunggulan kafe tersebut. Di antara keunggulannya sebagai berikut.

  • Tempatnya Nyaman

Kenyamanan merupakan faktor terpenting dari sebuah tempat nongkrong. Dan ini disadari betul oleh pengelolanya. Pengelola ingin mewujudkan tempat yang benar-benar berkesan bagi pengunjung. Setidaknya, kunjungan ke kafe ini tidak membuatnya kecewa. Salah satu bukti untuk mendukung kenyamanan, dibuatlah beberapa ruangan khusus untuk pengunjung. Setiap ruangan ini ditata sedemikian rupa untuk menghasilkan tampilan yang lebih rapi.

Rekomendasi:  Montana Del Cafe Bali, Tempat Nongkrong Instagramable di Kintamani

Penataan ini tidak hanya dimaksudkan untuk kebutuhan penampilan saja. Melainkan juga memungkinkan pengunjung tidak terganggu ketika pengunjung lain datang mau pun pergi. Salah satunya adalah tersedianya smoking room mau pun non smoking room. Dua tempat yang dinilai memberikan kenyamanan bagi siapa saja. Setidaknya, pengunjung yang tidak akan mengganggu yang lainnya di tempat tersebut.

Di samping itu, kebersihan kafe pun sangat diprioritaskan. Hampir setiap waktu, para pegawai memastikan kebersihan tempat. Tujuannya supaya pengunjung merasakan suasana yang nyaman dan betah di dalamnya.

  • Banyak Spot Foto yang Cafe Instagramable

Pengelola menyadari tren kekinian. Yakni, kebanyakan masyarakat suka untuk selfie ketika berkunjung ke suatu tempat. Akhirnya, dibuatlah sebuah kafe dengan konsep yang unik. Konsep ini menjadikan hampir setiap sudut kafe menjadi sangat spesial ketika dijadikan spot foto. Setiap sudut ini bisa dijadikan background foto yang menarik. Terlebih jika pengunjung mengenakan outfit yang pas, hasil jepretan foto ini pastinya semakin kece. Cocok sekali dibagikan di akun media sosialnya seperti Instagram.

Greyhound Cafe Gunawarman Tempat Berburu Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Greyhound Cafe Gunawarman Tempat Berburu Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Greyhound Cafe Gunawarman Tempat Berburu Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Greyhound Cafe Gunawarman Tempat Berburu Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

  • Sajikan Menu Makanan Khas Thailand

Tidak seperti kafe lainnya, Greyhound Cafe ini unggulkan menu atau hidangan khas dari Thailand. Jika Anda penggemar sajian dari negeri tersebut, tidak salah jika Anda mencarinya di sini. Hidangan yang disediakan pun bervariasi. Dan harganya terbilang masih cukup terjangkau.

  • Fasilitas Mumpuni

Sebaik apa pun kafe, ini akan terasa kurang jika tidak didukung dengan fasilitas yang mumpuni. Pengelolanya menyadarinya sehingga fasilitasnya pun dipertinggi.

Rekomendasi:  Top 5 Cafe Favorit Canggu Instagramable Yang Wajib Dikunjungi

Fasilitas di Greyhound Cafe Gunawarman meliputi area parkir, toilet, smoking room, non smoking room dan fasilitas umum lainnya.

Menu Greyhound Cafe Gunawarman

Apa saja menu yang disajikan di kafe tersebut? Secara umum, menunya kebanyakan adalah hidangan Thailand. Harganya di kisaran Rp50.000 – Rp325.000. Adapun menu yang bisa pengunjung pilih sebagai berikut.

  • Tom Yum Hot Pot
  • Chicken Satay
  • Vegetarian Tom Yum Noodle
  • Friend Seafood Spring Rol
  • Fluffy Oyser Thai Omelette
  • Complicate Noodle
  • Spaghetti Carbonara
  • Phad Phrik King
  • Calamai Frittu
  • Spicy Muay Thai Burger
  • Bangkok Garlic Fried Chicken dan lain sebagainya
Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Menu Makanan di Greyhound Cafe Gunawarman Kuliner Khas Thailand di Jakarta 1

Photo via instagram @greyhoundcafe.id

Alamat dan Jam Operasional

Apabila Anda menyukai hidangan dari Thailand, Anda cukup datang ke Greyhound Cafe ini. alamatnya terletak di Jl Gunawarman No 36 A Jl Senopati, RT 5/RW 2 Selong, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Adapun jam operasional kafe ini dimulai pukul 11.00 WIB. Kemudian, ditutup pada pukul 22.00 WIB. Datanglah bersama dengan orang yang Anda sayangi. Setidaknya, Anda dapat berbagi pengalaman seru yang bisa dikenang setiap saat. Terlebih, jangan lupa untuk mengenakan outfit yang kece. Karena nantinya, Anda bisa sekaligus berburu foto yang instagenic di berbagai spot yang tersedia.

Rekomendasi:  Ini dia Daftar Café Bandung Instagramable yang Anti Mainstream

Akhirnya, menikmati akhir pekan atau waktu luang sembari berburu kuliner khas Thailand bisa Anda lakukan di Jakarta. Anda cukup datang ke Greyhound Cafe Gunawarman. Kemudian, pesan hidangan yang difavoritkan dan nikmati sensasi kenyamanan dari yang ditawarkan oleh kafe tersebut.

—–
Follow Destinasio on:
Facebook destinasiomag
Twitter @destinasiomag
Instagram @destinasiomag
Email : heyo@destinasio.com

You may also like

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *